Monthly Archives: Maret 2025

Mahasiswa PBA UIN Suska Riau Raih Juara 3 dalam Lomba Taqdimul Qishoh Nasional

Pekanbaru~Prestasi membangakan kembali diraih oleh mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa Arab (PBA), Fakultas Tarbiyah dan Keguruan, UIN Sultan Syarif Kasim Riau. Muhammad Al-Farizi, mhasiswa semester 2 kelas B, berhasil meraih juara 3 dalam ajang Lomba Taqdimul Qishoh yang diselenggarakan secara daring oleh Himpunan Mahasiswa PBA Universitas Muhammadiyah Sidoarjo.Kompetisi ini berlangsung …

Read More »

Mahasiswa UIN Suska Raih Dua Gelar Juara di Lomba Esai dan Puisi

Pekanbaru, 20 Februari 2025 – Joni Saputra, seorang Mahasiswa Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau, Fakultas Tarbiyah Dan Keguruan, Jurusan Pendidikan Bahasa Arab, Semester 2, berhasil meraih Juara 2 Essay & Juara 1 Puisi, yang diadakan oleh Penerbit buku redgolden media, JAKARTA. Menariknya, ini merupakan pengalaman pertamanya mengikuti perlombaan …

Read More »

“Seminar Tarhib Ramadhan: Merajut Ukhuwah dan Meraih Keberkahan di Bulan Suci”

Selasa 25 Februari 2025, Himpunan Mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa Arab menyelenggarakan Seminar Keagamaan bersempena dengan Tarhib Ramadhan dengan tema Meraih Keberkahan Ramadhan dengan Ibadah yang Khusyuk, Menjalin Ukhuwah,dan Menggapai Maghfirah” dengan mengundang salah satu alumni Pendidikan Bahasa Arab yaitu M. Ridwan S. Pd Sebagai Pemateri pada acara ini, Acara …

Read More »